Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2017

MERAKIT PC IMPIAN

Gambar
Hardware atau perangkat kera s adalah bagian komputer yang bisa kita lihat wujud fisiknya. Hardware komputer tersusun dari komponen komponen elektronika dan mekanis yang dirakit membentuk modul-modul yang diberi nama sesuai dengan fungsinya. Hardware dapat bekerja berdasarkan perintah yang telah ditentukan sebelumnya, atau yang disebut juga dengan istilah intruction set . Dengan adanya perintah yang dapat dimengerti oleh hardware tersebut, maka perangkat keras tersebut dapat melakukan berbagai kegiatan yang dapat di tentukan oleh pemberi perintah. Perangkat keras komputer (hardware) terdiri dari beberapa komponen seperti peralatan input (input device) ; Central Processing Unit (CPU); media penyimpanan atau memory ; peralatan output (output device) ; dan peralatan komunikasi (communication device) . Masing-masing alat tersebut saling mempunyai keterkaitan dalam proses pengolahan data di dalam komputer. Input Device Keyboard Corsair K95 RGB Mechanical Cherry MX Brow